Mata kuliah ini membahas tentang filsafat, kedudukan filsafat dan cabang-cabangnya, mendeskripsikan tentang filsafat Yunani kuno, abad pertengahan dan abad modern, juga membahas tentang alam dan cinta serta pertarungan dua aliran filsafat utama yakni idealisme dan materialisme. Diharapkan setelah mempelajari mata kuliah ini, mahasiswa diharapkan dapat menumbuhkan sikap kritis yang berdasarkan pada cara filsafat menemukan dasar daripada pengetahuan.
- Teacher: 0930098903 Sofyan
- Enrolled students: 121